Lahir di Jakarta, 2 September 1957
Riwayat pendidikan (dimulai dari yang terakhir)
- S3 Bidang Studi Arkeologi, FIB-UI, 2009
- S2 Bidang Studi Arkeologi, FIB-UI, 1995
- S1 Jurusan Arkeologi, FS-UI, 1981
- SMA IV Jakarta, 1975
- SMP XVIII Jakarta, 1972
- SDN IV Bandung, 1969
Pengalaman dalam mengelola majalah:
- Dewan Redaksi Majalah Cupumanik
- Dewan Redaksi Jurnal Amerta
- Dewan Redaksi Majalah Kalpataru
- Mitra Bestari Jurnal Amerta
Riwayat pekerjaan (dimulai dari yang terakhir)
- Peneliti pada Pusat Penelitian dan Pengembangan Arkeologi (1982 sampai sekarang)
- Staf Bidang Arkeologi Klasik PusPAN, 1982
- tenaga volunteer di PusPAN, 1981-1982
Publikasi dalam tiga tahun terakhir
- Prasasti Kusambyan: Identifikasi Lokasi Madander dan Kusambyan”, dalam Amerta. Jurnal Penelitian dan Pengembangan Arkeologi, Vol. 31 No. 1, 2013, hal. 69-79
- “Ketahanan Pangan” dalam Sektor Pertanian pada Masyarakat Jawa Kuna”, Proceeding Seminar Naskah Kuna Nusantara “Pangan dalam Naskah Kuna Nusantara”. Jakarta: Perpustakaan Nasional Republik Indonesia.
- Jejak Peradaban Hindu Buddha di Nusantara kalpataru Majalah Arkeologi Vo. 23 No. 1 Mei, 2014. 35-49
- Perkembangan Aksara Kwardat di Jawa Tengah, Jawa Timur dan Bali,: Analisis Paleografi Forum Arkeologi Vol. 29 No. 3 November 2016, 175-188
- Situs Wonosobo di Das Bengawan Solo, Wonogiri Identifikasi Desa Paparahuan dalam Prasasti Tlan (904M)
- Prasasti Tlan (904 M.): Desa Perdikan Untuk Tempat Penyeberangan Masa Mataram Kuno Tlan Kalpataru Majalah Arkeologo Vol 24 No. 1 Mei 2015, 25-35
- Perempuan Jawa. Kedudukan dan Peranannya dalam Masyarakat Abad VIII-XV. Bandung: Pustaka Jaya, 2016.
- “Prasasti-prasasti dari Masa Hindu Buddha (Abad 12-16 Masehi) di Kabupaten Ciamis”, Jawa Barat, Purbawidya, Tahun 2016, Vol 5 No.2, hal. 101-116
|